berikut adalah 5 band rock terbaik di dunia versi RODA SAUT:
1. the beatles
the beatles adalah band rock n' roll asal inggirs yang merupakan band rock terbaik sepanjang masa karena lantunan-lantunan lagunya yang ceria namun memiliki ciri khas yang kental ala the beatles. the beatles juga merupakan salah satu pencetus grup band sehingga pada zaman setelah the beatles (1970'an) para pemuda didunia berbondong-bondong membentuk sebuah grup band. the beatles adalah satu-satunya band yang memiliki fans terganas di dunia, terbukti pada konsernya di london suara musik yang di keluarkan dari speaker kalah kuat dengan suara fans yang sedang menonton mereka pada saat itu.
2. the rolling stones
the rolling stones adalah band yang sedarat dengan the beatles (inggris) yang lahir di tahun 1960 dan masih hidup sampai sekarang. the rolling stones yang digawangi mick jegger dan kawan-kawan juga memiliki beberapa lagu yang membuat nama the rolling stones meledak seperti angie, statification, paint black dan masih banyak lagi. the rolling stones merupakan icon musik rock dunia dan satu-satunya band yang memiliki majalah sendiri yang diberi nama the rolling stones magazine.
3. u2
u2 adalah band yang lahir di irlandia pada tahun 1976. u2 merintin kesuksesan ditahun 1980'an dari single mereka yang berjudul one.
4. deep purple
deep purple adalah band hard rock asal inggris yang mulai eksis di tahun 1970'an namun sudah lahri pada tahun 1967. deep purple murupakan band hard rock pertama yang ada di muka bumi, hard rock terbentuk karena penggabungan antara musik blues yang merupakan musik favorite dari sang gitaris ritchie blackmore dengan musik rock yang merupakan favorite dari personel lainnya sehingga blues+rock=hard rock. deep purple memiliki beberapa hits yang membuat nama deep purple membludak seperti smoke on the water, soldier of fortune, child in time, gypsy kiss dan masih banyak lagi.
5. gun n' roses
gun n' roses merupak band yang bisa dibilang paling menguasai sub genre dari musik rock karena ada beberapa lagu mereka yang bergenre softrock seperti patience, hard rock seperti sweet child oh mine, bahkan juga ada yang agak sedikit seperti groove metal seperti welcome to the jungle. maka dari itu, gun n' roses disebut-sebut sebagai band yang paling ahli dalam genre rock.